Halo... Saya akan membuat cerita2 di dalam blog ini.., semoga tulisan saya ini menarik bagi yg membaca.
Pages
Minggu, 08 Januari 2012
Agama dan Masyarakat
Agama dan masyarakat itu saling berhubungan, karena kalau di masyarakat itu tidak ada agama akan dapastikan terjadi kekacauan dan berantakan. Jadi di masyarakat itu harus ada agama, karena agama adalah suatu keyakinan masyarakat untuk menuntun perilaku masyarakat itu sendiri. Jumlah agama di indonesia berpengaruh secara kolektif terhadap politik, ekonomi, dan budaya. Di tahun 2000 kira-kira 86,1 % dari 240.271.522 penduduk indonesia adalah pemeluk islam, 5,7 % protestan , 3% katolik, 1,8% Hindu, dan 3,4% kepercayaan lainnya. Tiap-tiap penduduk diberikan kebebasan untuk memilih dan mempraktikkan kepercayaannya, dan menjamin semuanya akan kebebasan untuk menyembah. Pemerintah bagaimanapun secara resmi hanya mengakui 6 agama yaitu Islam, Protestan, Katolik, Hindu, Buddha, dan Konghucu.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar